Toisuta Pimpin BPC HIPMI Kota Ambon Periode 2024/2027

by
by

AMBON,N25NEWS.id – Fadly Toisuta terpilih secara aklamasi pimpin Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kota Ambon untuk periode 2024/2027 dalam Musyawarah Cabang yang dilaksanakan, selasa (30/04) Lokasi Hotel Manise.

Musyawarah Cabang ini juga selain di hadiri Pengurus BPC HIPMI kota Ambon dan Pengurus BPD HIPMI Maluku.

Dia berharap HIPMI kedepan menjadi wadah bagi Pengusaha Muda dan Pelaku UMKM kota ambon untuk berkreasi dan berkreatifitas. sekaligus akan berkolaborasi, Sinergi dengan pemerintah kota ambon .

Karena menurutnya HIPMI Kota Ambon ini menjadi laboratorium BPC HIPMI di Provinsi Maluku.

“Selanjutmya kita akan siapakan, Rakercab,Diklatcab, Forum Bisnis dan Persiapan Palantikan”ujar Fadly Toisutta.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *