Tiba Di Langkawi Malaysia,Berhitu Tetap Berlatih

by
by

N25SPORT – Setelah tiba di Negara Malaysia tepatnya Pulau Langkawi Pelari Ultra Marathon asal Kota Ambon Mateos Berhitu tidak menunggu berlama-lama dirinya langsung melakukan aktivitas seperti biasanya yaitu latihan pada pulau tersebut.

Berhitu mengatakan sebelumnya dirinya melalukan perjalanan dari Langkawi ke Kualalumpur dirinya gunakan waktu kosong di Langkawi untuk tetap latihan agar kebugaran tubuh tetap terjaga.

Hal ini di sampaikannya lansungĀ  dari Langkawi Malaysia kepada Maluku Sport via telepon.

Dirinya juga menjelaskan nantinya setelah tiba di Kuala Lumpur Malaysia langsung akan mengikuti metting untuk Kejuaraan Ultra Marathon tersebut sehingga dirinya juga meminta dukungan doa dari Masyarakat Indonesia lebih khusus Maluku buat untuk bertanding nantinya.

Penulis : Santos Walalayo

Editor : Redaksi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *